Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa Teknik Informatika

Laptop menjadi hal penting untuk mahasiswa sekarang, karena semua pekerjaan, mulai dari tugas, makalah sampai hal penting lainnya, misalnya tugas akhir, skripsi, semuanya memerlukan laptop.

Nah, biasanya laptop yang dibutuhkan oleh mahasiswa adalah laptop dengan kemampuan yang bagus dan tangguh. Apalagi untuk mahasiswa IT. Hal itu dibutuhkan agar ada banyak tugas yang bisa disimpan di dalamnya. Tak hanya itu saja, mahasiswa IT pasti mempunyai segudang aplikasi, seperti aplikasi bahasa pemrograman, aplikasi desain grafis seperti CorelDraw dan Adobe Photoshop. Tidak mau kan, ketika sedang asyik mengerjakan sesuatu, eh laptop mendadak hang?

Menurut saya sebagai mahasiswa IT yang agak abal-abal. Spesifikasi minimal laptop untuk mahasiswa IT adalah yang prosesornya minimal core i3 atau jika kalian ingin memiliki spek laptop bagus namun murah, kalian bisa mencoba AMD yang tentunya tidak kalah bagus performanya dengan intel. Selain itu memiliki RAM paling tidak 4GB atau bisa lebih. Tapi menurut saya, 4 GB itu sudah cukup bagus. Dan Hardisk minimal 500GB. Sebenarnya masih banyak lagi yang harus diperhatikan dalam membeli laptop. Kalian bisa baca Tips Memilih Laptop Terbaik yang Cocok Untuk Kebutuhan.

Nah, berikut ini kita rekomendasiin nih laptop-laptop yang cocok untuk kalian sebagai seorang mahasiswa IT :


1. MACBOOK PRO MF839 RETINA



2. ACER ASPIRE E5-475G







3. Asus A455LA



4. ASUS A456UR




5. DELL INSPIRON 13-5368






6. HP 14-am507TU



7. Lenovo IdeaPad 310-14IKB





8. ASUS X550VX



9. ASUS A456UQ




10. ASUS X550IU





Jadi itulah Rekomendasi laptop untuk kalian anak IT yang bisa dijadikan referensi sebelum membeli. Semoga artikel diatas bisa membantu dan bermanfaat serta bisa menjadi referensi buat sobat yang ingin membeli laptop dengan spesifikasi terbaik.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

2 comments

comments
December 2, 2019 at 4:54 AM delete

Harganya saat ini untuk asus x550ui brp ya?

Reply
avatar